Jumat, 16 November 2012

Perpustakaan Pada Masa Pra Islam

Perpustakaan Pada Masa Pra Islam

Perpustakaan pertama disinyalir muncul di daerah yang dihimpit oleh dua sungai yaitu sungai Eufrat dan sungai Trigis. Perpustakaan pada zaman dahulu hanyalah sebuah tempat penyimpanan warisan, tempat-tempat ibadah. Pada zaman dahulu bahan-bahan koleksi perpustakaan adalah barang-barang sejarah tapi sudah disusun secara tematik sesuai dengan bidangnya, biasanya pengelolanya adalah seorang pendeta atau ahli ibadah
 Ada empat perpustakaan besar pada zaman dahulu yaitu perpustakaan zaman babylonia, perpustakaan mesir (5000 sm),  perpustakaan pada masa yunani kuno dan perpustakaan zaman Iskandariah Mesir.
Jenis perpustakaan zaman yunani kuno:
1.      Perpustakaan tempat ibadah:
Koleksi : semacam firman suci, aturan keagamaan termasuk sejarah tuhan atau dewa
2.      Temapat koleksi arsip pemerintah
Koleksi: menyangkut tentang peraturan-peraturan, perilaku pemerintah/penguasa
3.      Tempat untuk menyimpan catatan berkaitan nasab/keterunun
Koleksi: interaksi ekonomi, warisan, akte kelahiran tapi bersifat pribadi
4.      Tempat catatan yang berkaitan dengan muamalah
Koleksi: catatan jual beli, perjanjian ( sebagai referensi ketika terjadi perselisihan)
5.      Perpustakaan sekolah
Fungsi dari perpustakaan ini untuk dididik/mendidik  biasanya koleksi adalah tentang ilmu perdukunan

Perpustakaan Mesir Kuno ( 5000 SM)
1.      Perpustakaan melekat di tempat-tempat umum
2.      Perpustakaan dikalangan bangasawan
Koleksi: mengkoleksi surat-surat raja, peraturan, tata tertib
3.      Perpustakaan Khusus ( ini biasanya dimiliki oleh orang-orang terhormat dan tokoh masyarakat)
Koleksi; mengumpulkan tentang kabar keluarga, surat menyurat, cerita-cerita perang, perjalanan kafilah, kepahlawanan.
Perpustakaan pada masa mesir kuno ini tidak bisa lepas dari pengaruh pemuka agama.



Perpustakaan Yunani Kuno
Perpustakaan umum baru muncul pada masa plato pada abad ke 4 SM, pada masa yunani kuno perpustakaan banyak dimiliki oleh peneliti, filosof.

Perpustakaan Iskandariah Mesir
Tahun 285 M, berdiri perpustakaan besar di Mesir pada masa Iskandariah walaupin berdiri di mesir tapi mengkoleksi karya-karya Yunani lebih kurang setengah juta kopi.
Perpustakaan iskandariah terbagi dua:
1.      perpustakaan besar
2.      perpustakaan kecil.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar